Jadwal Umroh Ramadhan 2016

Ramadhan merupakan bulan yang sangat mulia. Setiap ibadah yang dilaksanakan pada bulan Ramadhan, niscaya pahalanya akan dilipatgandakan. Inilah bulan untuk beramal sebanyak-banyaknya. Baik itu ibadah shalat, zakat, sedekah, infak, membaca Al Quran, dzikir, shalawat dan lain sebagainya. Demikian juga dengan ibadah umrah.

Sesuai hadits shahih Rasulullah saw diantaranya :

  • “Barangsiapa yang umrah bersamaku di bulan Ramadhan nilainya sama dengan pergi haji bersamaku.” (HR. Al-Bukhari).
  • “Jika bulan Ramadhan telah tiba, maka tunaikanlah umrah, sebab umrah di bulan Ramadhan menyamai ibadah haji.” (HR. Al-Bukhari no. 1782 dan Muslim no. 1258).

Berikut Biaya dan Jadwal Umroh Ramadhan 1437 H / 2016

Leave a comment